Liga Inggris
Kata-kata Perpisahan Jurgen Klopp untuk Roberto Firmino: Bobby adalah Kisah yang Super di Liverpool
Juru taktik asal Jerman itu mengakui Roberto Firmino punya kisah menakjubkan di Liverpool.
Selain kepiawaiannya di lapangan, Firmino juga dikenal dengan karakternya yang cerdas, berani, dan tidak egois.
Di bawah asuhan Jurgen Klopp, Roberto Firmino belajar untuk menguasai seni sebagai false 9.
Kreativitas dan kecerdasannya menjadi inti serangan fenomenal Liverpool, bersama rekannya Mohamed Salah dan Sadio Mane.
Ini jauh dari hari-hari awalnya di Anfield ketika, setelah didatangkan dengan kesepakatan transfer senilai £29 juta atau setara Rp533 miliar dari Hoffenheim, ia hanya dimainkan melebar atau terkadang ditinggalkan di bangku cadangan oleh pelatih The Reds saat itu, Brendan Rodgers.
Dengan segala jasa dan performa briliannya, tentu perpisahan Roberto Firmino dari Liverpool dan Jurgen Klopp di akhir musim 2022-2023 ini akan menyakitkan sekaligus penuh haru.
(TribunTernate.com/Rizki A.)
| Beda Banget Kata Paul Merson dan Mikel Arteta soal Noni Madueke: Betolak Belakang |
|
|---|
| Mikel Arteta Puji Noni Madueke, Bos Arsenal: Ex Winger Cehslea Paling Berbakat |
|
|---|
| Beda Pendapat Paul Merson dan Arsenal, Sang Legenda Ogah Gaet Noni Madueke |
|
|---|
| Daftar 13 Pemain Transfer Arsenal dan Chelsea, Ada Petr Cech, Terakhir Noni Madueke |
|
|---|
| Perlakuan Sama Pochettino dan Maresca ke Madueke di Chelsea, Berdampak ke Winger Arsenal |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/ternate/foto/bank/originals/firmino-fkmkf.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.