Kabar Artis
Ngambek soal Tamiya Harga Rp 100 Ribu, Kartika Putri Malah Dapat Hadiah 2 Tas Mahal dari Habib Usman
Di balik keharmonisan rumah tangga yang mereka tunjukkan, rupanya Kartika Putri pernah kesal pada suaminya, Habib Usman bin Yahya.
Saat hendak membayar dengan kartu kreditnya, tiba-tiba Habib mengganti dengan kartu kredit miliknya.

Akikah Khalisa anak Kartika Putri dan Habib Usman (TribunStyle.com/ Instagram @sarwendah29)
"Pas aku mau bayar, tiba-tiba Habib ganti kartunya pakai kartu Habib," kata Kartika Putri.
Usai mendengar cerita itu, pembawa acara Feni Rose, hanya tertawa sambil mengolok Habib.
"Gara-gara Tamiya,
Padahal, Tamiya harganya berapa ya, Bib," ujar Feni kepada Habib.
Pertanyaan itu tak disangka dijawab oleh Habib.
"Tamiya itu kurang lebih cuma Rp 100.000.
(Harga) Ini (tas) bisa beli tokonya," jawab suami Kartika Putri itu diiringi tawa.
(Grid.id/Ruhil I. Yumna)
Artikel ini telah tayang di Grid.id dengan judul Ngambek Gara-gara Tamiya, Kartika Putri Malah Dapat Hadiah Tas Mahal Seharga Satu Toko dari Sang Suami
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/ternate/foto/bank/originals/kartika-putri-dan-habib-usman-bin-yahya-dikaruniai-buah-hati.jpg)