TAG
Haji 2025
-
Layanan Syarikah dan Kartu Nusuk Jadi Catatan Penting Evaluasi Haji Maluku Utara 2025
Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Provinsi Maluku Utara melaksanakan rapat evaluasi penyelenggaraan ibadah haji tahun 1446 H/2025 M
Kamis, 10 Juli 2025 -
Gunakan KM Al Sudais, Jemaah Haji Taliabu Dijadwalkan Tiba di Ibukota Bobong Jumat 27 Juni
Jemaah haji Kabupaten Pulau Taliabu telah tiba di Kota Ternate, Maluku Utara dan dilanjutkan menuju taliabu
Selasa, 24 Juni 2025 -
Wagub Maluku Utara Sarbin Sehe Terima Kedatangan Jemaah Haji Kloter 15 di Makassar
Wakil Gubernur Maluku Utara, Sarbin Sehe, menyambut kedatangan jemaah haji kloter 15 yang tiba di Bandara Hasanuddin, Makassar
Senin, 23 Juni 2025 -
Dijadwalkan Tiba 24 Juni, Kepulangan Jemaah Haji Bakal Disambut Bupati Halmahera Timur Ubaid Yakub
Jemaah Haji asal Halmahera Timur, Maluku Utara dijadwalkan tiba di Kota Maba pada Selasa 24 Juni 2025.
Sabtu, 21 Juni 2025 -
Gubernur Malut Sherly Laos Sambut Kedatangan Jemaah Haji Kloter 13 di Bandara Babullah Ternate
Jemaah haji Kloter 13 asal Provinsi Maluku Utara akhirnya tiba di Bandara Sultan Babullah Ternate, Sabtu (21/06/2025).
Sabtu, 21 Juni 2025 -
Wagub Maluku Utara Sarbin Sehe Jemput Jemaah Haji Kloter 13 di Bandara Hasanuddin Makassar
Wakil Gubernur (Wagub) Maluku Utara, Sarbin Sehe, menjemput langsung Kloter 13 jemaah haji di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin, Makassar
Sabtu, 21 Juni 2025 -
Jamaah Haji Tidore Dijadwalkan Tiba di Tanah Air Jumat 20 Juni 2025
"Setelah tiba di Makassar, menginap 1 malam, besok paginya tanggal 21 terbang ke Ternate, "papar Kabag Kesra Kota Tidore Sahnawi Ahmad
Senin, 16 Juni 2025 -
Jumlah Jemaah Haji Maluku Utara yang Meninggal 6 Orang, Berikut Daftar Lengkapnya
Hingga hari ke-30 operasional haji 1446 H atau 9 Juni 2025, jumlah jemaah haji asal Maluku Utara yang meninggal sebanyak 6 orang
Senin, 9 Juni 2025 -
Innalillahiwainnailaihirojiun, Norma Abdullatif Asal Tidore Meninggal Saat Berhaji
Penyebab kematian menurut keterangan resmi adalah syok kardiogenik, yakni kondisi medis akibat ketidakmampuan jantung memompa darah secara optimal
Minggu, 8 Juni 2025 -
BREAKING NEWS: Jemaah Haji Asal Halmahera Barat Wafat di Makkah
H. Muin Puasa Habib, jemaah haji asal Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara wafat di Rumah Sakit Malik Abdul Aziz, Makkah Al-Mukarramah
Sabtu, 7 Juni 2025 -
Jelang Puncak Haji di Padang Arafah, 105 Jemaah Tidore dalam Kondisi Sehat
Jemaah haji Kota Tidore Kepulauan, Maluku Utaran sudah berada di Padang Arafah untuk melaksanakan wukuf
Kamis, 5 Juni 2025 -
Puncak Haji 2025 : Jemaah Maluku Utara Mulai Bertolak ke Arafah
Proses pemberangkatan jemaah haji menuju Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna) dimulai pada Rabu (4/6/2025) pagi ini waktu Arab Saudi
Kamis, 5 Juni 2025 -
BREAKING NEWS : Satu Jemaah Haji Asal Ternate Wafat di RS King Faisal Makkah
Satu jemaah haji asal Kota Ternate, Maluku Utara, bernama Daeng Makkello Apparau wafat di Tanah Suci setelah menjalani perawatan intensif
Jumat, 30 Mei 2025 -
Jemaah Kloter 17 Malut Jalani Persiapan Puncak Haji di Armuzna, Lansia Pakai Skema Murur
Ketua Panitia Penyelenggara Ibadah Haji Daerah (PPIHD) Maluku Utara 2025, Kadri La Etje, menyampaikan laporan persiapan jemaah Kloter 17 asal Malut
Senin, 26 Mei 2025 -
PPIHD Maluku Utara Pastikan Penanganan Intensif untuk Dua Jemaah Haji yang Sakit
Dua jemaah haji Kloter 13 asal Maluku Utara dilaporkan mengalami gangguan kesehatan serius saat menjalani rangkaian ibadah di Arab Saudi
Rabu, 14 Mei 2025 -
CJH Kloter 17 Tiba di Madinah, 392 Jemaah Asal Maluku Utara Siap Jalani Ibadah
Kelompok Terbang (Kloter) 17 Embarkasi Ujung Pandang (UPG) telah mendarat di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMAA), Madinah
Rabu, 14 Mei 2025 -
Nabung 17 Tahun, Nursadek CJH Asal Ternate Akhirnya Naik Haji Tahun Ini
Usia senja bukanlah penghalang untuk meraih mimpi. Hal ini dibuktikan oleh Nursadek Musa, seorang perempuan tangguh berusia 75 tahun
Rabu, 14 Mei 2025 -
Kondisi Kesehatan Dipastikan Aman, CJH Maluku Utara Kloter 17 Siap Terbang ke Tanah Suci
Panitia Penyelenggara Ibadah Haji Daerah (PPIHD) Provinsi Maluku Utara memastikan kondisi kesehatan Calon Jemaah Haji (CJH) Kloter 17 dalam keadaan
Senin, 12 Mei 2025 -
CJH Maluku Utara Kloter 13 dan 15 Tiba Madinah, Kloter 17 Besok
Calon Jemaah Haji (CJH) asal Provinsi Maluku Utara yang tergabung dalam Kloter 13 dan 15 telah tiba di Madinah, Arab Saudi, untuk memulai rangkaian
Senin, 12 Mei 2025 -
Semua CJH Maluku Utara Telah Diberangkatkan ke Embarkasi Makassar, Siap OTW Tanah Suci
Keberangkatan CJH Maluku Utara dilakukan secara bertahap dalam tiga hari yakni Kamis 8 Mei hingga Sabtu 10 Mei 2025
Minggu, 11 Mei 2025