Pemprov Malut
Wagub Malut Sarbin Sehe Turun Langsung Pungut Sampah di Sofifi Peringati World Cleanup Day 2025
Wakil Gubernur (Wagub) Maluku Utara, Sarbin Sehe, turun ke pantai Pelabuhan Speedboat Sofifi pada Sabtu (20/9/2025) untuk memungut sampah
Penulis: Sansul Sardi | Editor: Sitti Muthmainnah
Handover
KEBERSIHAN - Wakil Gubernur Maluku Utara, Sarbin Sehe, ikut memungut sampah di pesisir Pelabuhan Speedboat Sofifi dalam rangka memperingati World Cleanup Day 2025, Sabtu (20/9/2025)
WCD biasanya diperingati pada hari Sabtu di minggu ketiga bulan September setiap tahun.
Hari ini dipilih agar sebanyak mungkin orang di berbagai negara bisa berpartisipasi, baik individu, komunitas, pemerintah, sekolah, maupun sektor swasta.
Biasanya, WCD diperingan dalam bentuk Aksi Bersih Sampah, Edukasi Lingkungan, Kolaborasi Multi Pihak, serta Pengurangan Sampah Digital.
Tujuannya meningkatkan kesadaran global akan krisis sampah, mendorong aksi nyata dalam mengurangi, memilah, dan mendaur ulang sampah, dan memperkuat solidaritas lintas negara dalam menghadapi masalah lingkungan. (*)
Berita Terkait:#Pemprov Malut
| Pre-Masterplan Sofifi Adalah Strategi Besar Menuju Kota Masa Depan Berkelanjutan |
|
|---|
| Marak Donasi Tanpa Izin, Dinsos Maluku Utara Ingatkan Masyarakat Lebih Waspada |
|
|---|
| Pemprov Maluku Utara Perkuat Sinergi Pusat dan Daerah Lewat Rakor Sinkronasi Program |
|
|---|
| Sabet Penghargaan IPP Nasional 2024, Sherly Laos: Ini Milik Generasi Muda Maluku Utara |
|
|---|
| Pemprov Malut Awasi LP2B, 2 Daerah Ini Hadapi Tantangan Produktifitas Lahan Pertanian |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/ternate/foto/bank/originals/World-Cleanup-Day-2025-sarbin-sehe.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.