Halmahera Timur
Halmahera Timur Berbenah Menuju Transformasi Kemajuan

Malut United

Rekor Ciamik Malut United Jelang Lawan Persita Tangerang di Pekan ke 13 Super League

Jelang melawan Persita Tangerang, Minggu (23/11/2025), Malut United punya rekor ciamik yakni belum pernah kalah dari 5 laga sebelumnya di Super League

Editor: Munawir Taoeda
Dok Malut United
KOMPETISI: Sesi latihan Malut United jelang melawan Persita Tangerang dalam lanjutan Super League pekan ke 13. Skuad Laskar Kie Raha punya rekor ciamik jelang duel Minggu (23/11/2025) nanti, yaitu belum pernah kalah dari 5 laga terakhir 

Persita Tangerang

Penjaga gawang: Igor Rodrigues

Belakang: Mario Jardel, Tamirlan Kozubaev, Ryuji Utomo, Muhammad Toha

Tengah: Eber Bessa, Aleksa Andrejic, Rayco Rodriguez, Javlon Guseynov

Depan: Pablo Ganet, Hokky Caraka

Formasi: 4-4-3

Pelatih: Carlos Pena

Malut United

Penjaga gawang: Angga Saputro

Belakang: Igor Inocencio, Yance Sayuri, Gustavo Franca, Nilson Junior

Tengah: Ridho Syuhada, Wbeymar Angulo, Tyronne del Pino

Depan: Yakob Sayuri, Ciro Alves, David da Silva

Formasi: 4-4-3

Pelatih: Hendri Susilo. (*)

Baca juga: Prediksi Line-up Persita Tangerang vs Malut United di Super League Pekan ke 13

Sumber: Tribun Ternate
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved