Halmahera Timur
Halmahera Timur Berbenah Menuju Transformasi Kemajuan

Potensi Desa Morotai

Genap Setahun Pimpin Desa Wewemo di Morotai, Usman Madjo Gelar Syukuran dan Doa

Genap setahun pimpin Desa Wewemo di Pulau Morotai, Usman Madjo menggelar syukuran dan doa

Penulis: Fizri Nurdin | Editor: Munawir Taoeda
Tribunternate.com/Istimewa
SELAMATAN: Kepala Desa Wewemo Morotai, Usman Madjo lakukan syukuran bersama warga, atas kepemimpinannya selama setahun terakhir ini, Selasa (23/5/2023). 

"Dan Irigasi dengan pagu anggaran Rp 500 juta lebih, dan itu terealisasi tahun ini, "ujarnya.

Menurutnya, semua pengabdian ini tak lain demi kesejahteraan warga Desa Wewemo.

Walau dengan keterbatasan pendidikan, dengan hanya menyelesaikan pendidikan tngkat SMA.

Baca juga: Dispar Morotai Gelar Pelatihan Pengelolaan Desa Wisata, Pj Bupati Harap Ada Pertumbuhan Ekonomi

Dan memiliki profesi terakhir sebagai sopir truk, hal itu tak mengurangi semangatnya membangun desa.

"Saya lahir pada 8 Mei 1985. Saya sekolah SDN di Desa Wewemo, dan lanjut ke SMP N Daruba."

"Setelah tamat, lanjut ke jenjang SMA Aliyah Alumni pertama di Desa Daruba, "pungkasnya. (*)

Sumber: Tribun Ternate
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved