Konflik Internal KPU dan Bawaslu Ditanggapi Akademis Unipas Morotai
Konflik internal dua penyelenggara yakni KPU dan Bawaslu ditanggapi Akademis Unipas Morotai
Penulis: Fizri Nurdin | Editor: Munawir Taoeda
Selama hal tersebut dilakukan dengan cara profesional dan proporsional tidak saling.
Menyabotase satu kewenangan lainnya, maka menurutnya hal itu tidak menjadi masalah.
"Kalau dari aspek itu, saya melihat bahwa adanya saling menjaga antara KPU."
"Sebagai penyelenggara teknis pelaksanaan pemilu dan Bawaslu petugas pengawas penyelenggara."
"Menurut saya jika itu didudukan dalam hal proporsional itu sangat baik karena akan saling mengawasi, "cetusnya.
Sehingga ia berharap, dua lembaga itu dapat menyelesaikan perselisihan, dengan pertemuan agar mencarikan solusinya.
Baca juga: 7 Pelaku Jalani Sidang Pembacaan Dakwaan Pekan Ini, Termasuk Kasus Penghilangan Nyawa di Morotai
"Saya harapkan dalam waktu dekat ini jangan terlalu lama, harus ada rekonsiliasi agar duduk bersama."
"Mencarikan solusi, tidak ada saling adu kuat antara satu dengan lain."
"Supaya penyelesaian segera berakhir dan warga juga bisa memantau secara profesional penyelenggaraan Pemilu, "harapnya. (*)
polemik
Unipas Pulau Morotai
KPU Pulau Morotai
Bawaslu Pulau Morotai
Irfan Hi Abd Rahman
Morotai
Maluku Utara
Tribun Ternate
| 160 Pasutri di Halmahera Selatan Ikut Pengesahan Nikah Massal, Bupati: untuk Kepastian Hukum |
|
|---|
| Polres Halmahera Selatan Tetapkan 2 Tersangka Kasus Kematian Anak Camat Obi Barat |
|
|---|
| KUA PPAS 2026 Disepakati, Pemkot Tidore Siap Transformasi Pengelolaan Keuangan Daerah |
|
|---|
| Realisasi Program CKG di Halmahera Selatan Capai 25 Persen, Asia Hasyim: Optimis Capai Target |
|
|---|
| Rayakan HUT ke 26, DWP Unkhair Ternate Gelar Sosialisasi Pencegahan Stunting di Pulau Maitara |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/ternate/foto/bank/originals/Akademisi-soroti-polemik-KPU-dan-Bawaslu-Pulau-Morotai.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.