BSI Ternate Gelar Gathering Nasabah Pensiunan Sekaligus Refreshment
Adapun tujuan giat ini ialah mempererat hubungan silaturahmi dengan nasabah, maupun Masy Ternate bakal calon nasabah
TRIBUNTERNATEM.COM, TERNATE - BSI Ternate gelar Gathering kepada nasabah Pensiunan, sekaligus refreshment dan silaturahmi bersama PT Taspen, Sabtu (15/6/2024).
Kegiatan tersebut berlangsung di Hotel Batik Ternate, dihadiri Tim Marketing Cabang BSI Ternate, BSI Kantor Pusat Consumer Grup dan PT Taspen.
Adapun tujuan giat ini ialah mempererat hubungan silaturahmi dengan nasabah, maupun Masy Ternate bakal calon nasabah.
"Kegiatan ini dilakukan agar semakin mempererat hubungan silaturahmi dengan nasabah."
Baca juga: PNS Halmahera Timur Maluku Utara Diminta Tingkatkan Kerja, Inovasi dan Kreatifitas
"Juga sosialisasi refreshment ketentuan Ketaspenan, "kata Branch Manajer BSI KC Ternate Jatiland, Irwanto Azis.
Baca juga: PT Alngit Raya Sumbang Satu Hewan Kurban di Desa Wailukum Halmahera Timur Maluku Utara
Narasumber yang dihadirkan:
1. Dimas Ario Baskoro dari Kantor Pusat BSI
2. Naning Salasatain, perwakilan Consumer Bussines Deputy BSI.
3. Catur Herjanwinardi dari Kacab PT Taspen Maluku Utara. (*)
| 5 Jabatan Pimpinan OPD Pemkab Halmahera Selatan Masih Plt, Abdillah: Belum Ada Rencana Lelang |
|
|---|
| Penyidik Diperintah Tuntaskan Dugaan Penyimpangan Pengelolaan Retribusi Pasar Disperindag Ternate |
|
|---|
| AJI Ternate Aksi Dukung Tempo, Lawan Gugatan Rp 200 Miliar Mentan Amran Sulaiman |
|
|---|
| TKA Serentak Digelar, Amar Manaf Ingatkan Pentingnya Melanjutkan Pendidikan ke Perguruan Tinggi |
|
|---|
| Kakanwil Lantik Pejabat Manajerial Pengawas, Ingatkan Pentingnya Harmoni di Lingkungan Kerja |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/ternate/foto/bank/originals/Gathering-Nasabah-Pensiunan-oleh-BSI-Ternate.jpg)