Pulau Taliabu
Sering Terjadi Pemadaman Listrik di Taliabu Maluku Utara, PLN ULP Bobong Ungkap Masalahnya
Ada dua kategori pemadaman yang biasa dilakukan PLN ULP Bobong, Taliabu. Pertama, pemadaman terencana dan Kedua pemadaman tidak terencana
Penulis: Laode Havidl | Editor: Munawir Taoeda
Tribunternate.com/La Ode Abdul Muhammad Havidl
LISTRIK: Manager ULP PLN Bobong, Pulau Taliabu, Maluku Utara, Ali Fauzi saat memberikan penjelasan disela-sela kerja, Selasa (28/5/2024)
"Dan kalau pohon tumbang itu menyebabkan arus gangguan tiga kali lipat, dari arus listrik yang dipukul beban mesin, "bebernya.
Oleh karena itu, Ali Fauzi meminta warga Pulau Taliabu ketika ada kendala di lapangan.
Seperti pohon tumbang yang berdampak pada listrik padam, bisa bekerja sama.
Baca juga: Awas ada Jalan Aspal Ambruk di Ibukota Bobong Pulau Taliabu Maluku Utara
Sebab, ada beberapa kali warga mengindahkan koordinasi PLN, untuk memotong pohon yang menganggu arus listrik.
"Tapi saya yakin, tidak semua seperti itu, kedepan kami harap bisa saling mengerti."
"Antara pemilik pohon di lahan, jika listrik berdampak pada gangguan, "pungkasnya. (*)
Berita Terkait:#Pulau Taliabu
| Diinisiasi Pemprov Maluku Utara, Askab PSSI Taliabu Dukung Kursus Pelatih Lisensi C dan D PSSI |
|
|---|
| Update Harga Beras, Daging Sapi dan Ayam di Taliabu, Minggu 2 November 2025 |
|
|---|
| Ganti Rugi Lahan Warga Taliabu Akan Dibayar Sebelum Desember 2025, Budiman: Pencairan Diproses |
|
|---|
| Update Harga Daging Sapi dan Ayam di Pasar Tradisional Bobong Taliabu, Jumat 31 Oktober 2025 |
|
|---|
| Jadwal KM Sabuk Nusantara 78 November 2025: Rute Taliabu–Kendari–Banggai–Luwuk–Ampana–Gorontalo |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/ternate/foto/bank/originals/PLN-Bobong-beri-penjelasan-soal-pemadaman-listrik.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.