TAG
Sriwijaya Air SJ182
-
Apa yang Dilakukan KNKT dan Pihak Boeing di AS setelah CVR Pesawat Sriwijaya Air SJ182 Ditemukan?
CVR sendiri berisi rekaman percakapan antara pilot dengan petugas Air Traffic Controller saat lepas landas hingga kontak terakhir pesawat.
Rabu, 31 Maret 2021 -
Ketua KNKT Kisahkan Penemuan CVR Pesawat Sriwijaya Air SJ182: Tertutup Lumpur Setebal 1 Meter
Ketua Komite Nasional Keselamatan Transortasi (KNKT) Soejanto Tjahjono pun menceritakan penemuan CVR Sriwijaya Air SJ182.
Rabu, 31 Maret 2021 -
Black Box Berisi CVR Milik Sriwijaya Air SJ182 Ditemukan, Apa Itu CVR?
Kotak hitam atau black box pesawat Sriwijaya Air Sj182 yang berisi cockpit voice recorder (CVR) telah ditemukan.
Rabu, 31 Maret 2021 -
Black Box Pesawat Sriwijaya Air SJ182 Berhasil Ditemukan, Siang Ini Diumumkan
Black box pesawat Sriwijaya Air SJ182 yang jatuh di perairan Kepulauan Seribu, 9 Januari 2021 akhirnya berhasil ditemukan.
Rabu, 31 Maret 2021 -
Tanggapan Pengamat tentang Laporan Awal Pesawat Sriwijaya Air dari KNKT: Masih Ada Laporan Lagi
Pengamat penerbangan, Budhi Muliawan Suyitno menanggapi laporan awal tentang jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ182 itu.
Kamis, 11 Februari 2021 -
KNKT Ungkap Kronologi Jatuhnya Sriwijaya Air SJ182: Hidung Pesawat Sempat Naik, Pesawat Miring Kiri
Dalam laporan awal KNKT, disebutkan bahwa posisi hidung pesawat sempat terdeteksi ke atas, sementara pesawat miring ke kiri.
Kamis, 11 Februari 2021 -
Diduga Jadi Penyebab Jatuhnya Pesawat Sriwijaya Air SJ 182, Apa Itu Autothrottle?
Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) mengatakan belum mengetahui apakah autothrottle menjadi penyebab jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ182.
Rabu, 10 Februari 2021 -
Pencarian CVR Sriwijaya Air hingga Faktor Manusia Jadi Target Rencana Investigasi Lanjutan KNKT
KNKT mengumumkan masih akan ada investigasi lanjutan untuk menentukan penyebab jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ-182.
Rabu, 10 Februari 2021 -
Laporan Awal KNKT Sriwijaya Air: FDR Berhenti Catat Data 20 Detik Setelah Autothrottle Tidak Aktif
Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) mengumumkan laporan awal penyebab Sriwijaya AIr SJ 182 jatuh.
Rabu, 10 Februari 2021 -
Sebulan Jatuhnya Sriwijaya Air SJ182: Boeing Digugat Keluarga Korban, Kotak CVR Belum Ditemukan
Terbaru, sejumlah korban Sriwijaya Air SJ182 melayangkan gugatan kepada perusahaan Boeing di Chicago, Amerika Serikat.
Selasa, 9 Februari 2021 -
Investigasi Sriwijaya Air SJ182, Menhub RI Tegaskan Tidak Ada Fakta yang Ditutup-tutupi
Kementerian Perhubungan dan KNKT masih berusaha untuk menemukan CVR yang hilang agar dapat mengetahui penyebab jatuhnya SJ182.
Kamis, 4 Februari 2021 -
KNKT: Pesawat Sriwijaya Air SJ182 Tidak Pecah di Udara, Mesin Masih Hidup Sebelum Membentur Air
Ketua Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) Soerjanto Tjahjono mengungkapkan pesawat Sriwijaya Air SJ182 tidak pecah di udara.
Rabu, 3 Februari 2021 -
Isak Tangis Keluarga Warnai Pemakaman Kakak Beradik Korban Sriwijaya Air, Ayah Korban: Saya Ikhlas
Pemakaman korban kecelakaan pesawat Sriwjiaya Air SJ-182 asal Sragen, Jawa Tengah, Suyanto (40) dan Riyanto (32), diwarnai isak tangis keluarga.
Minggu, 31 Januari 2021 -
Tangis Keluarga Saat Jenazah Captain Afwan Dimakamkan: Kami Kehilangan Orang yang Kami Banggakan
Setelah berhasil diidentifikasi, jenazah Captain Afwan diserahkan kepada keluarga dan dimakamkan pada Sabtu (30/1/2021) hari ini.
Sabtu, 30 Januari 2021 -
Jenazah Captain Afwan Teridentifikasi, Istri Okky Bisma: Nunggu Anak Buah dan Pax Keluar Semua
Captain Afwan pun seolah ingin memastikan semua penumpang dan awak ditemukan dulu baru dirinya teridentifikasi.
Sabtu, 30 Januari 2021 -
53 Jenazah Korban Pesawat Sriwijaya Air SJ182 Berhasil Diidentifikasi Tim DVI Polri
Terbaru, empat jenazah korban jatuhnya Pesawat Sriwijaya Air SJ182 berhasil diidentifikasi tim DVI Polri pada Senin (25/1/2021).
Selasa, 26 Januari 2021 -
Lima Korban Sriwijaya Air SJ182 Dimakamkan dalam Satu Liang Lahat, termasuk Balita Yumna
Kelimanya dimakamkan di pemakaman Babusalam Batara Indah, Blok T, Jalan Dr Wahidin, Pontianak, Kalimantan Barat, Minggu (24/12021).
Senin, 25 Januari 2021 -
Jenazah Angga Korban Sriwijaya Air SJ182 Dimakamkan di Padang, Ibunda: Biasanya Dia Naik Kapal
Jenazah Angga Fernanda Afriyon dimakamkan di kampung halamannya di Kelurahan Sungai Sapih, Kecamatan Kuranji, Kota Padang, Sumatera Barat
Minggu, 24 Januari 2021 -
Daftar 49 Nama Korban Pesawat Sriwijaya Air SJ182 yang Berhasil Diidentifikasi Tim DVI Polri
Pada Jumat (22/1/2021) sore hari ini, Tim DVI Polri berhasil mengidentifikasi 2 jenazah korban Sriwijaya Air SJ182. Total 49 jenazah teridentifikasi.
Jumat, 22 Januari 2021 -
Operasi Pencarian Korban Sriwijaya Air SJ182 Resmi Dihentikan, DVI Polri Tetap Lakukan Identifikasi
Operasi pencarian pesawat Sriwijaya Air Sj 182 telah dihentikan oleh Basarnas.
Jumat, 22 Januari 2021