Halmahera Timur
Halmahera Timur Berbenah Menuju Transformasi Kemajuan

Pemprov Malut

Pemprov Maluku Utara Masuk 3 Besar Nasional Penilaian MCSP

"Saya optimistis pada akhir November nanti Maluku Utara akan masuk zona hijau atau green zone, "tegas Kadri Laetje

|
Penulis: Sansul Sardi | Editor: Munawir Taoeda
TribunTernate.com
CAPAIAN: Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setda Maluku Utara Kadri Laetje. Ia mengatakan pencapaian MCSP berkat kerja kolaboratif seluruh OPD dan pengawasan langsung dari Gubernur Maluku Utara Sherly Laos, Wakil Gubernur Maluku Utara Sarbin Sehe serta Sekprov Maluku Utara Samsuddin A Kadir 

"Ketepatan ketuk palu APBD paling lambat 30 November 2025 sangat berpengaruh pada skor MCSP di akhir sistem. Jadi, kami berharap DPRD dapat berkolaborasi penuh, "ujarnya.

Baca juga: 2 Tersangka Tambang Emas Ilegal di Obi Belum Ditahan, Kapolres Halmahera Selatan Bilang Begini

Menurutnya, saat ini Provinsi Maluku Utara menempati posisi ketiga tertinggi nasional setelah Lampung dan Bali.

Target berikutnya adalah mencapai 85 persen di akhir November 2025 untuk menembus klaster puncak zona hijau.

"Semua OPD kini fokus pada implementasi MCSP. Dan ini bisa tercapai berkat kepemimpinan serta pengawalan intens dari Ibu Gubernur, Bapak Wagub, dan Pak Sekda, "tandasnya. (*)

Sumber: Tribun Ternate
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved