TAG
Ferdy Sambo
-
Sidang Perdana: Bharada E Disebut Kaum Lemah yang Ingin Cari Keadilan, Dukungan Terus Mengalir
Kuasa hukum Bharada E, Ronny Talapessy, menyatakan bahwa kliennya ingin mencari keadilan dalam kasus pembunuhan berencana terhadap Brigadir J.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Jalani Sidang Perdana, Bharada E Ungkap Penyesalan dan Minta Maaf kepada Keluarga Brigadir J
Setelah persidangan usai, Bharada E mengungkapkan rasa penyesalannya atas tindakan mengeksekusi hingga menghilangkan nyawa Brigadir J.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Dakwaan Sebut Bharada E Berperan Menembak karena Ferdy Sambo yang Bakal Menjaga Semuanya
Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu alias Bharada E disebut berperan menembak Brigadir J lantaran Ferdy Sambo akan berperan melindungi semuanya.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Beda dari Terdakwa Lainnya, Bharada E Lepas Masker, Lambaikan Tangan ke Awak Media sebelum Sidang
Berbeda dari tersangka lainnya, Bharada E sempat melambaikan tangannya ke awak media sebelum sidang kasus pembunuhan Brigadir J dimulai
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Sidang Perdana Ferdy Sambo cs: Bharada E Sempat Berdoa di Kamar sebelum Eksekusi Brigadir J
Menurut kuasa hukumnya, Richard Eliezer tidak berani menolak perintah Ferdy Sambo, sehingga ia berdoa agar perintah penembakan itu diurungkan.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Sidang Kasus Brigadir J: Ini Peran Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, Kuat Ma'ruf, dan Ricky Rizal
Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, Kuat Maruf, dan Ricky Rizal telah terbukti bersama-sama membunuh Brigadir J secara terencana.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Ayah Brigadir J Beri Tanggapan Saat Kuasa Hukum Ferdy Sambo Minta Dakwaan Dibatalkan
Setelah pembacaan surat dakwaan, Ferdy Sambo cs justru kompak mengajukan nota keberatan atau eksepsi kepada majelis hakim.
Selasa, 18 Oktober 2022 -
Brigadir J Nangis Keluar Kamar Putri Candrawathi: Saya Ampuni tapi Saya Minta Kamu Resign
Narasi pelecehan seksual oleh Brigadir J terhadap Putri Candrawathi masih menjadi sorotan.
Senin, 17 Oktober 2022 -
Pengacara PC Sebut Brigadir J Sempat Pakaikan Kembali Pakaian Istri FS setelah Melecehkan
Pengacara PC menjelaskan detail kasus pelecehan di Magelang, Jawa Tengah saat membacakan nota keberatan alias eksepsi.
Senin, 17 Oktober 2022 -
Video CCTV saat Brigadir J Masih Hidup Bocor ke 4 Anak Buah, Ferdy Sambo Marah: Musnahkan Semuanya!
Rekaman CCTV itu berisi kejadian di sekitar tempat kejadian perkara di rumah dinas Kadiv Propam Komplek Polri, Duren Sawit, Jakarta Selatan.
Senin, 17 Oktober 2022 -
Kericuhan di Depan PN Jaksel saat Sidang Ferdy Sambo, Pria Baju Hitam dan Ormas Ditangkap Polisi
Terjadi kericuhan saat sidang perdana kasus pembunuhan Brigadir J di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin (17/10/2022).
Senin, 17 Oktober 2022 -
Pengacara Keluarga Brigadir J Minta Ferdy Sambo Dihukum Seadil-adilnya
Pihak pengacara keluarga Brigadir J, Martin Simanjuntak, berharap Ferdy Sambo mendapatkan hukuman seadil-adilnya.
Senin, 17 Oktober 2022 -
Ibu Brigadir J Menangis Dengar Jaksa Ungkap Detik-detik Ferdy Sambo Tembak Anaknya Kondisi Hidup
Rosti Simanjuntak yang merupakan seorang guru mengenakan seragam ASN dan menyempatkan diri menonton sidang dengan terdakwa Ferdy Sambo
Senin, 17 Oktober 2022 -
Tuduh Brigadir J Lakukan Pelecehan, Putri Candrawathi Sempat Minta Ferdy Sambo Tak Hubungi Siapa pun
Menurut pengakuan Putri Candrawathi, Brigadir J masuk ke kamar pribadinya di rumah Magelang dan melakukan perbuatan yang kurang ajar.
Senin, 17 Oktober 2022 -
Dakwaan JPU: Ferdy Sambo Mulai Susun Rencana Bunuh Brigadir J saat Dicurhati PC di Rumah Saguling
Ferdy Sambo ternyata mulai menyusun rencana pembunuhan Brigadir J sejak dirinya dicurhati oleh PC di rumah Saguling.
Senin, 17 Oktober 2022 -
Sidang Kasus Brigadir J: Ferdy Sambo Sempat Beri Hadiah iPhone 13 Pro Max pada RR, KM, dan Bharada E
Sidang perdana kasus tewasnya Brigadir J alias Nofriansyah Yosua Hutabarat digelar di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, Senin (17/10/2022).
Senin, 17 Oktober 2022 -
Yakin Tuduhan Ferdy Sambo cs Tak Benar, Vera Simanjuntak Minta Nama Baik Brigadir J Dipulihkan
Secara tegas, Vera Simanjuntak percaya Brigadir Yosua tidak melakukan pelecehan seperti yang dituduhkan oleh pihak Ferdy Sambo cs.
Senin, 17 Oktober 2022 -
Karangan Bunga untuk Bharada E, Hakim, dan Jaksa, Bentuk Dukungan di Sidang Ferdy Sambo cs
Bharada E, beserta jaksa dan hakim yang memimpin kasus tewasnya Brigadir J mendapat karangan bunga di PN Jakarta Selatan, Senin (17/10/2022).
Senin, 17 Oktober 2022 -
Ferdy Sambo Cs Disidang Senin, Keluarga Brigadir J Pertimbangkan Keringanan untuk Bharada E
Menjelang sidang, keluarga Brigadir J mempertimbangkan kemungkinan keringanan hukuman untuk Bharada E.
Minggu, 16 Oktober 2022 -
Baru Sidang Senin Depan, Dakwaan Ferdy Sambo Sudah Tersiar padahal Belum Dibacakan
Sidang perdana Ferdy Sambo cs akan digelar pada Senin (17/10/2022). Akhirnya PN Jakarta Selatan pun merespons beredarnya dakwaan
Jumat, 14 Oktober 2022